Senin, 26 November 2012

BEBERAPA TANAMAN ALAMI yang DAPAT MENYEHATKAN RAMBUT



Punya rambut sehat dan indah...??!! wow...itu adalah impian semua cewek, bahkan ada cowok yang pengen....banget punya rambut sehat dan indah kayak cewek. But...tenang aja yacchh..., gue udah punya tipis timbuhan alami yang bisa membuat rambut menjadi sehat dan indah, coba aja decchh...!!!
Bayam (amaranhus hybridus)
Kandungan : kalium, protein, lemak, fosfor, besi, vit. A, B1, dan C
Kegunaan : mengatasi kerontokan rambut dari dalam.
Cara pakai : ambil daun bayam ½ genggam, cuci bersih lalu giling halus. Beri air masak ½ cangkir dan madu 1 sendok makan , di peras dan disaring. Minumlah 3 kali sehari.
Kemiri (aleurites moluccana )
Kandungan : lemak (60%), protein,sterol/terpen, gliserin, vit B, dan asam lemak
Kegunaan : sebagai Tonik rambut
Cara pakai : ambil kemiri secukupnya dan di tumbuk hingga halus.tambahkan air secukupnya lalu di rebus sampai keluar minyaknya. Oleskan minyak itu pada kulit kepala hingga merata sambil sedikit dipijat-pijat. Lakukan secara teratur seminggu dua kali.
Lidah Buaya ( Aloe Vera )
Kandungan : aloin, berbaloin, isobarbaloin, betabarbaloin, damar, emodin, resin, lignin, dll.
Kegunaan : mengatasi kerontokan rambut
Cara pakai: ambil daun lidah buaya secukupnya. Blender sampai halus dan oleskan pada kulit kepala dan rambut hingga rata sambil di pijat-pijat. Setelah itu bungkus kepala dengan kain/handuk. Biarkan semalam dan bilas sampai bersih.
Cuma itu beberapa tanaman saja, sisanya.....gampang dech....SELAMAT MENCOBA.

0 komentar:

Posting Komentar